“Setiap Hari Jumat, Sabtu dan Minggu buka pagi pukul 07.00, karena banyak komunitas sepeda yang nongkrong di Calli Mera,” lanjut Chef Thomas.
Untuk konsep kuliner kata Chef Thomas banyak yang dibuat untuk di makan bareng bareng.
"Konsep lebih ke family buat kumpul kumpul, jadi makanan juga di buat untuk keroyokan,” lanjutnya.
Mirza Denovan Owner Calli Mera menambahkan di Calli Mera juga ada Toby’s eEstate dan ada juga tenan pizza serta silyscoop ice cream.
“Agar konsep resto menjadi yang berbeda dan pertama di Jawa Timur, dengan begitu tamu yang datang untuk makan serasa juga berwisata karena mendapatkan pengalaman baru,” ujarnya.
Dan yang pasti taste makanannya pasti berbeda juga, jadi banyak pengalaman baru yang di dapat ketika datang ke Calli Mera bahkan sangat nyaman nongkrong lama karena viewnya bagus, seperti halnya tema Santorini dengan pemandangan pegununga
Editor : Wahyu Anggana