Kompas TV pantura berita daerah

Upaya Kementerian BUMN Melakukan Inisiatif Dekarbonisasi Demi Tercapainya Zero carbon 2060

Jumat, 11 Februari 2022 | 07:50 WIB
upaya-kementerian-bumn-melakukan-inisiatif-dekarbonisasi-demi-tercapainya-zero-carbon-2060
Penandatangan MoU dilakukan oleh Direktur Utama SIG, Donny Arsal dengan Direktur Utama BKI, Rudiyanto yang disaksikan oleh Wakil Menteri BUMN I Pahala Nugraha Mansury di Gedung Kementerian BUMN, Jakarta, pada Rabu (02/02) (Sumber: Dedi Heriyanto / KompasTV Jawa Timur )

Seperti diketahui, Indonesia yang merupakan anggota G20 berkomitmen dalam pemenuhan target nir-emisi paling lambat pada 2050 untuk membatasi pemanasan global hingga 1,5 derajat celcius. Pada Agustus 2021, 14 anggota G20 telah berkomitmen untuk mencapai target netral karbon yang mencakup hampir 61 persen emisi GRK global.

Editor : Wahyu Anggana




BERITA LAINNYA


Close Ads x