Pemprov Jatim Dukung 1,5 Juta UMKM Naik Kelas dengan Pendampingan dan Bantuan Modal

Jawa timur | Jumat, 11 Oktober 2024 | 14:02 WIB
Salah Satu Kelompok Pelaku UMKM di Jatim (Sumber: Istimewa)

“Bunganya hanya 3 persen. Karena selisihnya kita subsidi melalui APBD Jatim. Di tahun 2024 inj saja, total ada Rp 70 miliar pinjaman yang sudah terserap oleh UMKM kita,” ujar Endy. 

Pihaknya optimis dengan seluruh program yang disalurkan akan meningkatkan kualitas pelaku UMKM Jatim yang tentunya diharapkan akan mengungkit kesejahteraan masyarakat.


TERBARU